MASIGNCLEAN101

Ice Breaking Kuis "Berani Menjadi Pemenang"


Tujuan : melatih ketelitian dan kepercayaan diri, Jumlah Peserta 2 siswa atau 2 grup

Tahapnya seperti berikut

  1. Guru membuat 10 pernyataan, yang mana beberapa di antaranya adalah pernyataan yang salah 
  2. Jika jumlah siswa lebih dari 2, siswa dibagi menjadi 2 grup. Contoh grup LION dan  HERO. Masing masing grup mendapatkan  modal 100
  3. Guru membuat tabel permainan  "Answer (T/F) and Bet” ada Tulisan T (85) di kolom LION itu maksudnya adalah grup LION menyatakan pernyataan\pertama itu True atau benar dan bertaruh 85, sedangkan grup HERO  menjawab bahwa pernyataan pertama itu false atau salah dan bertaruh 90
  4. Setelah masing-masing grup yakin dengan keputusannya, guru mengoreksi apakah pertanyaan nomor 1 tersebut benar atau salah.
  5. Pernyataan nornor 1 dalam contoh di bawah ini adalah Salah, karena kalimat tersebut seharusnya bukan “Ribbery always go to school with his father", tetapi 'Ribbery always gon to school with his father".

Jadi, nilai sementara grup LION adalah 15 karen; 100 - 85 dan grup HERO adalah 190 karena 100 + 90.

Share This :
Mas Abdi

Seorang oemar bakrie yang akan terus berkarya memajukan pendidikan anak bangsa