Kali ini permainan bernama Doraemon Berkata, Nah tujuan yaitu untuk melatih konsentrasi dan kecepatan. Jumlah peserta 2 atau lebih
Tahap yang dilalui adalah seperti berikut.
- Semua siswa diinstruksikan untuk berdiri.
- Peraturan dari permainan ini adalah siswa harus mengikuti apa yang dikatakan oleh Doraemon
- Misalnya, guru memberi instruksi “Doraemon" berkata, pegang hidungmu”, berarti siswa harus memegang hidungnya.
- Jika guru memberi instruksi “Pegang Lehermu” lalu ada siswa yang memegang lehernya, berati dia salah, dalam instruksi tidak ada kata "Doraemon berkata"
- Peramainan dimulai jika guru mengatakan, “Doremon berkata, permainan dimulai "
- Permanan berakhir jika guru mengatakan "doraemon berkata, permainan berakhir"
- Siswa yang Salah akan mendapatkan hukuman. Dia harus menjawab soal dan duduk. Hal ini menandakan bahwa dia telah gugur dalam permainan.
Semoga bermanfaat,
Salam
Share This :
comment 0 komentar
more_vert